Jape Methe

Apurie's Blog
Menyerah Itu Mudah

28

Jan 2008

Ada sebuah kalimat yang saya dapatkan dari sebuah buku motivasi yang berbunyi : “Tak sedikit dari mereka tak menyadari betapa dekatnya mereka dengan garis finish saat mereka memutuskan untuk menyerah”Sederhana dan bermakna, selama kita tak berjuang selama itu pula kita takkan pernah ...

Al-Kafirun

22

Jan 2008

Suatu kisah seorang yang berdiri sebagai imam shalat di sebuah waktu shalat, cerita berawal saat imam tadi membacakan surat pilihan Al-Kafirun. Mungkin karena grogi berdiri sebagai imam, terjadilah kejadian seperti ini : Bismi-llähi-r-rahmani-r-rahim. (1) Qull yä ai-yuha-l-kafirun., ...

Perilaku-perilaku para pengendara R2 yang bikin jengkel, dongkol dan sodara-sodaranya. Daripada marah-marah gak karuan mending dilampiaskan di sini. He…=)) Selap-selip maen potong jalan; kalau ngejar waktu mending berangkat dari kemarin aja napa!!. Jadi tikus jalanan, keluar gang ...

Pernahkah kau merasa sendiri? Pernahkah kau merasa tak berarti? Pernahkah kau merasa menjadi manusia lemah? Pernahkah kau merasa tak berguna bagi orang lain? Pernahkah kau merasa kehadiranmu tak dianggap? Pernahkah kehadiranmu tak diharapkan orang lain? Pernahkah kau dianggap seperti anak kecil? ...

168 Jam dalam Sandera

09

Jan 2008

Saat mataku menyapu satu rak berlabel 'buku baru' di Gramedia, mataku terhenti di sebuah buku. 168 Jam dalam Sandera karya Meuty Hafid, seorang jurnalis yang mencoba memahami hidup setelah drama penyanderaan di Irak setidaknya selama 168 jam. Kredibilitas dan endurance seorang ...

Minggu petang kucoba mengusir keheningan dengan menyalakan televisi. Remote TV kuraih dan segera memencet tombol untuk mencari channel favorit. Saluran TV lokal via Indovision beberapa kali kulewati, tak terkecuaili HBO, Star World, Discovery Channel, National Geography hingga AXN. Tak juga menemukan ...

Inspirasi di Pagi Hari

04

Jan 2008

Pagi ini saya berangkat naik angkot taksi1) menuju ke tempat kerja. Di dalam taksi sang supir dengan ramah menggoda seorang penumpang yang dilihat dari badge bernama Fitri dan bekerja di sebuah supermarket di komplek Mal Lembuswana. Dengan nada yang menggoda – tapi nggak bernada ...

Next PostNewer Posts Previous PostOlder Posts Home